Smooth Fluid (SF) adalah material yang digunakan sebagai lumpur pengeboran dalam industri migas. Produk ini dihasilkan oleh KPI dan memiliki beberapa varian dengan kandungan TKDN yang tinggi.
Bisnis
1 bulan lalu
Dukung Capaian TKDN, KPI Luncurkan Produk Smooth Fluid
Tentang Halaman Ini
Smooth Fluid (SF) adalah material yang digunakan sebagai lumpur pengeboran dalam industri migas. Produk ini dihasilkan oleh KPI dan memiliki beberapa varian dengan kandungan TKDN yang tinggi.